Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2019

tugas tentang vektor

Gambar
PENGERTIAN VEKTOR Vektor adalah sebuah/suatu besaran yang memiliki arah. Vektor digambarkan sebagai panah dengan yang menunjukan arah vektor dan panjang garisnya disebut besar vektor. Dalam penulisannya, jika vektor berawal dari titik A dan berakhir di titik B bisa ditulis dengan sebuah huruf kecil yang diatasnya ada tanda garis/ panah seperti  atau  atau juga: JENIS JENIS VEKTOR Vektor Posisi adalah suatu vektor yang posisi titik awalnya berada di titik 0 (0,0) dan titik ujungnya berada di titik A (a_1,a_2) Vektor nol adalah suatu vektor yang panjangnya nol dan juga dinotasikan, vektor nol ini sendiri tidak mempunyai arah vektor yang jelas. Vektor satuan adalah Suatu vektor yang panjangnya satu satuan. Vektor basis adalah suatu vektor yang satuannya saling tegak lurus. PENGURANGAN VEKTOR Pengurangan vektor pada prinsipnya adalah sama dengan penjumlahan vektor, namun yang membedakan yaitu salah satu vektor yang mempunyai atau memili...

BESARAN, SATUAN DAN DIMENSI LISTRIK

Gambar
BESARAN DAN SATUAN Besaran fisis adalah sesuatu yang dapat di ukur atau di nyatakan besaran fisis biasanya digunakan untuk menyatakan hukumhukum fisika,contohnya: Panjang, massa, waktu, gaya, kecepatan, temperature, intensitas cahaya dan lain lain Besaran adalah segala sesuatu yang dapat diukur, dihitung, memiliki nilai dan satuan. Besaran menyatakan sifat dari benda. Sifat ini dituliskan dengan angka dengan di ukur terlebih dahulu. Oleh karena satu besaran berbeda dengan besaran lainnya, maka ditetapkan setiap satuan untuk tiap2 besaran di ukur dengn cara berbeda beda, besaran harus memiliki 3 syarat yaitu : Satuan ini bias di tujukan sebagai pembanding atau di bandingkan di dalam pengukuran besaran,  Harus memiliki satuan Harus bisa di hitung dan di ukur Harus di tuliskan dengan angka-angka atau yang memiliki nilai   setiap besaran memiliki masing2 besaran, contoh Gaya (F) mempunyai satuan Newton dan Berat (W) memiliki satuan Newton. Besaran ini mem...